Searching...
Sunday, November 8, 2015

Cara Memblok Malware, Spyware, Phishing dengan Sistem Router Firewall

1:03 AM
Sebelum membahas "Cara Memblok Malware, Spyware, Phishing dengan Sistem Router Firewall", saya sekilas berikan gambaran  salah satunya tentang apa itu Malware (Melicous Software) merupakan istilah dalam dunia internet yaitu malicious software, sesuai dengan namanya yang berarti perangkat lunak yang mencurigakan, serta merupakan program komputer yang diciptakan atau dibuat oleh seorang programmer dengan maksud dan tujuan tertentu dari penciptanya dan merupakan program yang mencari kelemahan dari suatu sistem komputer atau jaringan komputer.  Pada Umumnya malware diciptakan untuk membobol atau merusak, membuat kinerja lemah suatu software atau sistem operasi melalui script atau coding yang disisipkan secara tersembunyi oleh sipemrogram.
Oke baik kita lanjut ke pokok pembahasan yaitu cara memblok website yang mengandung konten malware, spyware dan sejenisnya,
dalam teknologi ini saya menggunakan perangkat Sistem Management Router Firewall berbasis UTM yaitu WatchGuard Firewall XTM 505, adapun caranya adalah sangat mudah sekali,
1. Buatlah Rule Access internet (policy rule) dalam sistem management firewall watchguad (firebox),
2. Dalam Policy Propertis tambahkan Proxy Action, seperti dalam print screen berikut:
Lakukan testing, dengan mengakses website yang mengandung konten malware atau spyware, jika berhasil akan muncul "Pesan" sebagai berikut:

Dengan sistem security seperti ini  paling tidak kita sudah mengurangi dampak penyebaran malware atau spyware dan sejenisnya di dalam jaraingan internel kita, ada pun tips menghindari malware dan adware baca disini.
 

0 comments: